Bahan-bahan:
- 1 keping Snow Ear Mushroom RichMan Brand
- 3 Sosis Sapi Keju Soesari Rokerij
- 3 Batang Caisim Organik THIRD DAY
- 6 siung Bawang Putih
- 3 siung Bawang Merah
- 15 Cabe Keriting
- 2 Cabe Rawit Merah
- 1 ruas Kencur
- 4 sdm Minyak Goreng
- 350 ml Air
- 1/2 sdt Penyedap
- 1/2 sdt Lada
- 1/2 sdt Garam
- 1/2 sdt Gula
Step 1 of 1
- Rendam Snow Ear Mushroom RichMan Brand selama 10-15 menit dengan air hangat hingga lunak
- Rebus 3 Sosis Sapi Keju Soesari Rokerij selama 5 menit
- Haluskan bawang putih, bawang merah, cabe keriting, cabe rawit merah, kencur yang diberi minyak goreng
- Tumis bumbu yang sudah dihaluskan
- Masukkan air, penyedap, lada, garam, dan gula secukupnya
- Tambahkan Snow Ear Mushroom, Sosis Sapi Keju, Caisim Organik THIRD DAY dan topping lainnya sesuai selera lalu rebus hingga matang
- Seblak Jamur Salju siap dihidangkan!