Red Dates & Goji Berry Brownie

Nikmatnya Brownie Chocolate berpadu dengan manis alaminya Goji Berry, Red Dates dan Rock Sugar membuat Dessert resep dari Novita Sari ini makin sempurna!

Dessert sehat ini cocok sekali untuk melengkapi hari bersantai bersama keluarga di rumah.

Western

Dessert

Chocolate

60 Menit

Share

Bahan-bahan:

Cara Memasak:

Step 1 of 1

  1. Rebus red dates dan goji berry kurang lebih selama 10 menit, kemudian sisihkan

  2. Lelehkan cokelat, kemudian sisihkan

  3. Blender rock sugar sampai halus, lalu sisihkan

  4. Siapkan wadah, masukan rock sugar yang sudah dihaluskan dengan margarin, lalu aduk hingga merata

  5. Tambahkan telur, cokelat bubuk, tepung terigu kemudian aduk hingga merata

  6. Tambahkan juga cokelat yang sudah di lelehkan, red dates dan goji berry. Aduk hingga merata

  7. Tuang adonan ke loyang lalu panggang dengan oven

  8. Potong brownie sesuai dengan selera. Lalu susun ke dalam dessert box

  9. Red Dates & Goji Berry Brownie siap disajikan.