Bubur Sumsum Mutiara
Teksturnya yang manis kenyal dari White Tapioca Pearl dan Cendil, berpadu dengan lembutnya bubur sumsum serta pemanis alami dari Rock Sugar, di sempurnakan dengan kuah santan yang gurih menjadikan hidangan buatan Resep Aza Kitchen ini nikmat nan sempurna ~
Dessert khas Indonesia yang wajib banget Moms coba buat dirumah!
